23
Apr 2020
0
10 Nebula Menakjubkan Di Alam Semesta
Teman-teman tau nggak apa itu nebula? Nebula adalah awan antarbintang yang terdiri dari debu, hidrogen, helium dan gas yang terionisasi lainnya. Istulah nebula sendiri berasal dari bahasa latin yang artinya “awan” yang pada awalnya merupakan nama untuk semua objek astronomi yang nampak menyebar, termasuk galaksi di luar Bima Sakti. Sebagian nebula berukuran sangat besar, bahkan diameternya bisa mencapai ratusan tahun...
23
Apr 2020
0
Parallel Universe
Hai guys, ketemu lagi di eksis edisi 14 nih. Kali ini My Science Your Science Our Science membahas tentang Paralel Universe atau semesta paralel. Sebenarnya keberadaan semesta paralel itu sendiri masih menjadi teori konspirasi. Ada yang berspekulasi bahwa semesta paralel itu ada, ada pula yang menganggapnya hanya sebuah teori dan tidak pernah ada. Sekarang pertanyaannya Paralel Universe itu apa?....
18
Apr 2020
0
9 Hal Normal yang Gak Bisa Dilakukan Astronaut di Luar Angkasa
Menjadi astronaut memang terdengar mengasyikkan. Kita akan melihat planet-planet lain, merasakan bagaimana tubuh melayang di udara, atau menyaksikan sejumlah peristiwa yang tak bisa kita jumpai di Bumi. Namun semua itu tidak semudah yang kita bayangkan. Ada banyak tantangan, pengorbanan, dan berbagai kesulitan yang harus dihadapi astronaut dalam kesehariannya di luar angkasa. Tidak hanya itu, mereka juga tidak bisa melakukan banyak...
14
Apr 2020
0
Dampak Pemanasan Global bagi Kehidupan Manusia dan Lingkungan
Dampak-dampak tersebut telah terjadi, mempengaruhi kita sehari-hari, baik disadari atau tidak. Berbagai akibat pemanasan global bersifat negatif dan kontraproduktif terhadap manusia beserta keanekaragaman hayati yang ada di bumi. Berikut adalah enam belas dampak pemanasan global terhadap manusia dan lingkungan. Daftar dampak pemanasan global 1. Dampak pemanasan global yang cukup sering dipublikasikan adalah mencairnya gletser. Mencairnya gletser akan menciptakan banyak masalah...
14
Apr 2020
0
Tata Surya
“ Berapa sering lagi kita harus mengagumi karya Tuhan yang luar biasa,yang menciptakan langit dan bumi dari sebuah hakikat primat dari sebuah rincian yang demikian indah sehingga dengannya Ia dapat menciptakan otak dan pikiran yang bernyala dengan berkah kemampuan meramal yang ilahiah untuk menerobos misteri ciptaan-Nya sendiri. Jika pikiran dari seorang Bohr atau Einstein membuat kita terkagum-kagum dengan kekuatannya, bagaimana...
14
Apr 2020
0
Fenomena Langit di Indonesia Tahun 2018
Bersiaplah! Tahun 2018 akan menjadi salah satu tahun terbaik bagi pecinta keindahan langit. Karena selama tahunini bakal ada beberapa fenomena alam di langit Indonesia dan menjadi tontonan menarik di tahun 2018. 1.Supermoon 2 januari Supermoon terjadi ketika bulan mencapai fase purnama pada jarak terdekat di bumi.Karena berada dekat,maka supermoon terlihat sedikit lebih besar dan terang.Diameter sudutnya mencapai 33,5 menit...
14
Apr 2020
0
Teknologi yang akan Tren di 2019
Artificial Intelligence (AI) Pada beberapa tahun terakhir ini, AI memang sudah menjadi tren IT yang tidak asing lagi. Artificial Intelligence, atau AI, mengacu pada sistem komputer yang dibangun untuk meniru kecerdasan manusia dan melakukan tugas-tugas seperti recognition of images, speech or patterns dan decision making. AI diketahui dapat melakukan tugas-tugas ini lebih cepat dan lebih akurat daripada...
21
Mar 2020
1
7 Bintang Terbesar di Alam Semesta
Halo Sobat Eksis! Jika membayangkan bintang, pastinya sesuatu yang kelap kelip atau terang di langit saat malam hari bukan? Sejatinya, bintang adalah benda di luar angkasa yang dapat menghasilkan cahaya sendiri, seperti matahari. Matahari adalah satu dari sekian miliaran bahkan triliunan bintang di alam semesta ini. Matahari adalah bintang terbesar di tata surya kita. Untuk gambaran, matahari memiliki...
21
Mar 2020
0
5 Beladiri Paling Populer di Dunia
Seni beladiri ternyata tidak hanya berfungsi sebagai pertahanan diri saja, tetapi juga dipilih untuk salah satu kegiatan berolahraga yang mampu memberikan efek positif bagi kebugaran tubuh. Seni beladiri juga sangat beragam dan sangat berbeda antar negara sehingga memberikan nuansa kultur yang bermacam-macam. Nah…berikut adalah 5 seni beladiri paling populer di dunia : 1.Karate Karate berada di posisi pertama...
19
Mar 2020
0
EARPHONE: Benda Mungil yang Perlu Diperhatikan
Siapa sih yang gak tahu earphone di zaman now ini? Benda mungil yang mudah dibawa dan digunakan mulai dari kalangan remaja hingga orang dewasa bahkan anak-anak sekalipun. Pada masa sekarang, remaja lebih banyak menggunakan earphone untuk bermain games, menonton video, mau pun mendengarkan musik. Namun selalu perhatikan penggunaan benda ini yaa, karena akan banyak dampak yang timbul baik positif mau...